1) Berikut ini yang merupakan langkah awal dalam metode ilmiah adalah .... a) kesimpulan b) hipotesis c) observasi d) eksperimen 2) Hipotesis adalah .... a) kesimpulan akhir dari sebuah penelitian b) dugaan sementara dari sebuah penelitian c) perhitungan data yang ada dalam penelitian d) susunan pertanyaan dari sebuah penelitian 3) Besaran adalah .... a) segala sesuatu yang dapat dihitung b) segala sesuatu yang dapat diteliti c) segala sesuatu yang dapat disusun d) segala sesuatu yang dapat diukur 4) Berikut ini yang merupakan contoh dari besaran pokok adalah .... a) Massa b) Tekanan c) Massa jenis d) Hambatan listrik 5) Berikut ini yang merupakan contoh dari besaran turunan adalah .... a) massa, panjang, dan suhu b) panjang, tekanan, dan gaya c) kecepatan, tekanan, dan daya d) daya, intensitas cahaya, dan waktu 6) Hasil pengukuran sebuah tinggi kursi adalah 80,4 cm. Dari pernyataan tersebut yang merupakan satuan adalah .... a) pengukuran b) tinggi c) 80,4 d) cm 7) Satuan tidak baku adalah satuan yang .... a) disepakati oleh ilmuwan terdahulu b) hasil pengukurannya selalu tetap c) disepakati oleh sistem internasional d) hasil pengukurannya selalu berbeda 8) Satuan sistem internasional (SI) dari besaran suhu adalah .... a) celcius b) kelvin c) reamur d) fahrenheit 9) Besaran turunan adalah .... a) besaran yang dituunkan dari dua atau lebih besaran pokok b) besaran yang diturunkan dari satu atau lebih besaran pokok c) besaran yang diturunkan dari satu besaran pokok d) besaran yang diturunkan dari dua besaran pokok 10) Berikut ini yang merupakan hasil pengukuran berdasarkan satuan sistem internasional (SI) adalah .... a) 36,7 o C b) 34,05 gram c) 13,8 Ampere d) 36 km/jam

Papan Peringkat

Gaya visual

Pilihan

Berganti templat

Pulihkan simpan otomatis: ?