1) gempa yang diakibatkan dari gerakan lempeng bumi disebut gempa a) tektonik b) vulkanik c) biatan d) runtuhan 2) sumber di dalam bumi sebagai pusat gempa disebut a) episentrum b) hiposentrum c) seismik d) patahan 3) lapisan permukaan bumi tepat di atasnya pusat gempa yang ada di bawah tanah disebut a) hiposentrum b) patahan c) episentrum d) seismik 4) Ketika berkendara dan terjadi gempa yang sangat kuat, maka a) tetap berkendara b) berkwndara pelan c) berkendara cepat d) berhenti 5) berikut yang tepat kamu lakukan ketika terjadi gempa, kecuali a) berlingdung di dekat tembok b) cari tempat lapang c) hindara kaca d) lindungi kepala 6) pulau di Indonesia yang paling sedikit bahkan tidak ada gunung berapi yaittdi pulau a) kalimantan b) sulawesi c) jawa d) sumatra 7) Magma yang keluar dari gunung berapi disebut a) lahar b) lava c) wedus gembel d) awan panas 8) dampakn positif gempa a) korban jiwa b) kebakaran c) menyuburkan tanah d) banyak abu 9) kondisi paling memungkinkan terjadinya gunung erupsi yaitu fase a) waspada b) normal c) siaga d) awas 10) lava yang bercampur dengan batu, pasir, lumpur disebut a) lahar b) awan panas c) lava panas d) wedus gembel

Papan Peringkat

Gaya visual

Pilihan

Berganti templat

Pulihkan simpan otomatis: ?