1) Gabungan dari dua zat atau lebih yang masih memiliki sifat zat penyusunnya disebut .... a) campuran b) zat murni c) zat tunggal d) gabungan  2) Zat murni adalah a) zat yang murni dan tidak kotor b) materi yang hanya tersusun dari satu jenis zat c) gabungan dari zat tunggal d) 1 buah zat tunggal 3) Campuran dari beberapa zat dan membentuk endapan adalah ciri dari ... a) zat murni b) campuran homogen c) campuran endapan d) campuran heterogen 4) campuran dari beberapa zat dimana zat-zat penyusunnya tercampur secara merata adalah pengertian dari ... a) campuran heterogen b) campuran homogen c) campuran merata d) zat murni 5) Terbentuknya asap dari erupsi gunung meletus menunjukkan terjadinya campuran antara debu, gas dengan udara di sekitar gunung. Penampakan asap erupsi tersebut adalah contoh dari campuran .... a) homogen b) heterogen c) berbahaya d) alami 6) Ketika kita membuat salad, artinya kita sedang membuat campuran antara sayur, buah dan mayonaise. Jenis campuran yang kita buat adalah campuran ... a) zat murni b) homogen c) merata d) heterogen 7) Ketika kita membuat teh, kita mencampurkan teh celup dan gula ke dalam air. Hal itu menunjukkan kita sedang membuat sebuah campuran.... a) homogen b) heterogen c) terendap d) zat murni 8) Minuman boba yang segar ini adalah contoh .... a) zat murni b) zat tunggal c) campuran homogen d) campuran heterogen 9) Air laut sebenarnya adalah campuran dari air dan garam. Itulah sebabnya air laut terasa asin. Berdasarkan keadaan zat penyusunnya, air laut termasuk ... a) campuran homogen b) campuran heterogen c) zat murni d) campuran yang asin 10) Udara yang kita hirup adalah contoh dari ... a) zat murni b) campuran heterogen c) campuran homogen

Papan mata

Tema

Pilihan

Tukar templat

Pulihkan autosimpan: ?