1) Sejarah dapat memberikan ilham dan motivasi kepada manusia yang mempelajarinya. Pernyataan tersebut merupakan kegunaan sejarah sebagai a) Pelajaran b) Inspiratif c) Rekreatif d) Seni e) Deduktif 2) Historiografi merupakan salah satu langkah dalam metode sejarah yang bentuk kegiatannya berupa a) Perbandingan sumber sejarah b) Pemilihan sumber sejarah c) Penelusuran sumber sejarah d) Penafsiran terhadap fakta sejarah e) Penulisan kembali peristiwa sejarah 3) Di bawah ini beberapa ciri yang dimiliki sejarah sebagai ilmu, kecuali a) Empiris b) Memiliki teori c) Memiliki Metode d) Intuisi e) Memiliki Objek 4) Perilaku individu dan kelompok dalam kondisi social berkembang pada suatu masyarakat pada zaman tertentu dinamakan fakta … a) Mental b) Social c) Budaya d) Sejarah e) Lisan 5) Bagi seorang sejarawan yang hendak melakukan penulis sejarah yang pertama-tama dia lakukan adalah a) Verifikasi b) Kritik Intern c) Interprestasi d) Kritik ekstern e) Heuristic

Ledertavle

Visuell stil

Alternativer

Bytt mal

Gjenopprett automatisk lagring: ?