1) Pengertian persamaan dasar akuntansi adalah a) Hubungan antara harta, utang dan modal perusahaan b) Hubungan antara transaksi pada perusahaan c) Hubungan modal perusahaan dengan pendapatan perusahaan 2) Konsep ALOE pada persamaan dasar akuntansi a) Pendapatan lain-lain, liabilitias, ekuitas b) Asset, gedung, modal c) Asset, liabilitias, ekuitas/modal 3) Persamaan dasar akuntansi yang berlaku berdasarkan konsep ALOE yaitu a) Kewajiban = aset + modal b) Aset = kewajiban + modal c) Modal = aset + kewajiban

Leaderboard

Visual style

Options

Switch template

Continue editing: ?