1) Ucapan seorang hamba ketika mendapatkan musibah adalah mengucapkan kalimat tarji'. Kalimat yang dimaksud adalah... a) Astagfirullahal adzim b) Innalillahi wainna ilaihi rajiun c) Lailaha illallah d) Subhuhanallah 2) Waktu yang tepat untuk mengucapkan kalimat tarji' adalah, kecuali.. a) mendengar kabar berita duka cita b) mendengar kabar berita yang menyedihkan c) terjadi kecelakaan d) melihat pemandangan yang menakjubkan 3) Maksud dari musibah itu diberikan oleh Allah sebagai cobaan adalah ... a) diberikan kepada orang beriman yang melakukan kesalahan b) diberikan kepada orang yang selalu berbuat maksiat kepada Allah c) diberikan kepada orang yang beriman untuk menguji kualitas keimanannya d) diberikan kepada orang kafir yang melakukan kesalahan 4) Ketika ditimpa musibah dan kita mengucapkan kalimat tarji’, maka kita akan .... a) Ditambah musibahnya b) Mendapatkan pahala c) Dianggap orang lemah d) Mendapatkan dosa 5) Keutamaan orang yang bersabar ketika ditimpa musibah adalah, kecuali .... a) Diampuni dosa-dosanya b) Diangkat derajatnya c) Ditambah ujiannya d) Diganti dengan yang lebih baik 6) Kalimat tarji’ biasa disebut juga .... a) Isti’la b) Istirja' c) Istighfar d) I’tidal 7) Membiasakan mengucapkan kalimat istirja’ ketika tertimpa musibah adalah perbuatan .... a) Biasa-biasa saja b) Sia-sia c) Terpuji d) mazmumah 8) Mengucapkan kalimat istirja’di sunnahkan ketika .... a) Ditimpa musibah b) Ditimpa kesenangan c) mendapat hadiah d) mendapat kabar gembira 9) Sikap seorang muslim ketika tertimpa musibah adalah .... a) mengeluh b) mengumpat c) bersabar d) mengutuk

AKIDAH AKHLAK KELAS 5 DZIKRA

Lestvica vodilnih

Vizualni slog

Možnosti

Preklopi predlogo

Obnovi samodejno shranjeno: ?