1) Dibawah ini yang bukan faktor dari keberhasilan dalam berwirausaha adalah… a) faktor usia b) SDM c) faktor keuangan  d) faktor organisasi  e) faktor peluang 2) Yang bukan merupakan modal utama untuk meraih keberhasilan usaha adalah... a) Pola pikir yang mnegarah pada sikap kemampuan untuk sukses b) Kecakapan dalam mengelola usaha c) Tidak berani mengambil resiko d) Menetapkan manajemen usaha yang baik e) Kepribadian yang kuat 3) Zimmere mengemukakan penyebab kegagalan wirsauha dalam menjalankan usahanya, kecuali… a) Tidak berkompeten dalam manajerial b) Gagal dalam perencanaan c) Lokasi kurang mendukung d) Kurang berpengalaman e) Pengalaman yang dimiliki 4) Keberhasilan seorang wirausaha dalam menjalankan usaha. Salah satu faktornya Network,artinya adalah… a) Mencari peluang usaha b) Memiliki jaringan atau relasi yang luas c) Impian d) Analisis SWOT e) Suatu tindakan 5)  Salah satu fakyor penyebab kegagalan wirausaha dalam menjalankan usahanya adalah… a) Gagal dalam perencanaan b) Tidak berpengalaman c) Tidak kurang d) Mengelola keuangan e) Kompeten 6) Faktor pendukung keberhasilan dalam usaha, adalah… a) Ilmu pengetahuan b) Keuangan c) Manusia d) Perencanaan e) Pemasaran 7) Berikut ini yang bukan termasuk pemerinta yang berasal dari diri sendiri adalah… a) Kemampuan diri sendiri b) Usaha atau bisnis orang tua c) Keahlian d) Hobi e) Pengetahuan dan latar belakang Pendidikan 8) Salah satu ciri peluang usaha yang baik adalah…. a) Benar-benar sesuai dengan keinginan agar peluang usaha bertahan lama b) Peluang itu harus dapat mengantisipasi perubahan, persaingan, dan kebutuhan pasar dimasa yang akan datang c) Tingkat visibilitas (kelayakan usaha) benar-benar teruji untuk dilakukan riset atau trial. d) Dekat dengan perkotaan e) Peluang itu orisinil dan tidak meniru 9) Perhatikan daftar berikut (1) pegawai yang kompeten (2) dana yang memadai (3) bisnis ritel mulai menjamur (4) dukungan pemerintah (5) penataan barang yang buruk Berikut yang bukan termasuk kedalam kekuatan peluang usaha bisnis ritel adalah…. a) (3), (5) b) (4), (5) c) (1), (2), (3) d) (1), (3), (4) e) (3), (1) 10) Salah satu tujuan dalam pengembangan ide dan peluang usaha dalam produk barang atau jasa adalah... a) Penentuan produk b) Bahan-bahan produk c) Pembuatan jasa/produk yang diminati konsumen d) Pengembangan ide e) Produk sejenis

Produk Kreatif dan Kewirausahaan Kelas 11-SMK

ลีดเดอร์บอร์ด

สไตล์ภาพ

ตัวเลือก

สลับแม่แบบ

คืนค่าการบันทึกอัตโนมัติ: ใช่ไหม