1) Bangun ruang yang memiliki selimut berupa juring lingkaran adalah...  a) Bola b) Limas c) Kerucut d) Tabung 2) Nama bangun dibawah ini adalah a) Limas segitiga b) Prisma belah ketupat c) Limas jajar genjang d) Prisma segitiga 3) Sebuah limas bidang empat mempunyai titik sudut sebanyak a) 3 b) 4 c) 5 d) 6 4) Banyak sisi pada prisma segitiga yaitu a) 3 b) 4 c) 5 d) 6 5) Sebuah tabung mempunyai volume 352 cm². Jika tinggi tabung 7 cm, maka jari-jari alas tabung adalah... cm.  a) 4 b) 6 c) 8 d) 10 6) Sebanyak 142 liter minyak dituangkan ke dalam drum berbentuk tabung dengan jari-jari 12 cm. Tinggi drum tersebut adalah...  a) 247,05 b) 266,05 c) 308,05 d) 314,05 7) Sebuah bola yang berjari-jari 4,5 cm mempunyai luas permukaan... cm² a) 254,34 b) 221,56 c) 183,44 d) 160,23 8) Luas selimut tabung yang berjari-jari 6cm dan tinggi 8cm adalah... Cm² a) 301,44 b) 303,62 c) 306,71 d) 308,34 9) Sebuah kerucut mempunyai jari-jari alas 4 cm dan tinggi 14 cm. Volume kerucut tersebut adalah... cm³ a) 234,45 b) 256,11 c) 306,02 d) 322,66 10) Luas permukaan tabung dengan jari-jari alas 5 cm dan tinggi 21cm adalah... cm² a) 768,4 b) 782,4 c) 816,4 d) 832,4

Classifica

Stile di visualizzazione

Opzioni

Cambia modello

Ripristinare il titolo salvato automaticamente: ?