1) Ciri makhluk hidup yang paling utama adalah... a) Bergerak b) Bernapas c) Tumbuh dan berkembang d) Beradaptasi 2) Berikut ini adalah contoh makhluk hidup, kecuali... a) Batu b) Manusia c) Tumbuhan d) Hewan 3) Makhluk hidup bereaksi terhadap rangsangan untuk... a) Memperoleh energi b) Mengeluarkan zat sisa c) Menyesuaikan diri dengan lingkungan d) Tumbuh dan berkembang 4) Makhluk hidup berkembang biak untuk... a) Mencari energi b) Tumbuh dan berkembang c) Mengeluarkan zat sisa d) Mempertahankan jenisnya 5) Berikut ini adalah contoh makhluk hidup karnivora, kecuali... a) Belalang b) Macan c) Harimau d) Singa 6) Berikut ini adalah contoh makhluk hidup herbivora, kecuali... a) Kambing b) Kuda c) Sapi d) Ulat 7) Berikut ini adalah contoh makhluk hidup omnivora, kecuali... a) Ayam b) Ikan c) Burung d) Babi 8) Berikut ini adalah ciri-ciri makhluk hidup, kecuali a) Berkembangbiak b) Dapat beradaptasi c) Memiliki sel d) Dapat bergerak 9) Ciri khas yang membedakan lumut dengan jamur adalah a) Memiliki dinding sel yang terbuat dari kitin. b) Memiliki klorofil untuk fotosintesis. c) Hasil hidup bersama askiometes dengan ganggang. d) Hasil simbiosis antara jamur dengan lumut. 10) Makhluk hidup beradaptasi dengan lingkungan untuk... a) Tumbuh dan berkembang b) Berkembangbiak c) Memperoleh energi d) Bertahan hidup

Bab 2 Klasifikasi Makhluk Hidup Kelas 7 SMP

Tabela

Vizuelni stil

Postavke

Promeni šablon

Vrati automatski sačuvano: ?