1)  Apa pengertian seni tari menurut KBBI? a) Gerakan tubuh yang berirama b) Gerakan tubuh yang teratur c) Gerakan badan yang berirama d) Gerakan badan yang teratur 2) Siapakah yang mengatur gerakan tari agar sesuai dengan musik yang dibawakan? a) Koreografer b) Penonton c) Musisi d) Pangeran Suryadiningrat 3) Unsur utama seni tari yang memperlihatkan gerakan-gerakan tubuh disebut sebagai? a) Wirama b) Wiraga c) Wirasa d) Kostum 4) Apa yang menjadi unsur utama dari seni tari setelah unsur wiraga? a) Wirasa b) Iringan c) Kostum d) Wirama 5) Fungsi seni tari sebagai sarana hiburan disebutkan untuk? a) Membuat penonton tersentuh b) Menghibur penonton c) Mempererat hubungan sosia d) Meningkatkan pariwisata 6) Jenis seni tari yang dilakukan oleh satu penari disebut sebagai? a) Tari berpasangan b) Tari berkelompok c) Tari tunggal d) Tari kontemporer 7) Apa yang menjadi ciri khas dari tari tradisional? a) Diciptakan oleh koreografer b) Diturunkan dari generasi sebelumnya c) Menggunakan gerakan simbolik d) Terinspirasi oleh musik modern 8) Unsur pendukung seni tari yang mencakup tata rias dan pola lantai disebut sebagai? a) Wiraga b) Wirama c) Blocking d) . Tata rias 9) Siapakah yang mengatakan bahwa seni tari adalah perasaan mendesak yang mendorong untuk menuangkan ungkapan dalam bentuk gerakan ritmis? a) Corrie Hartong b) Soedarsono c) Pangeran Suryadiningrat d) Bagong Sudito 10) Apa yang menjadi unsur pendukung seni tari untuk membuat gerakan tari menjadi berirama dan ritmis? a) Kostum b) Tata rias c) Iringan d) Gerakan tambahan

Rankningslista

Visuell stil

Alternativ

Växla mall

Återställ sparas automatiskt: ?