1) Perkembangbiakan vegetatif pada hewan disebut juga a) seksual b) aseksual c) kawin d) alami 2) Berikut ini perkembangbiakan vegetatif pada hewan, kecuali a) tunas b) pragmentasi c) partenogenesis d) metamorfosis 3) Reproduksi generatif pada hewan disebut juga a) seksual b) aseksual c) tak kawin d) alamiah 4) hewan yang berkembangbiak dengan cara bertelur dan melahirkan disebut a) ovipar b) vivipar c) ovopar d) ovovivipar 5) hewan yang berkembangbiak dengan cara bertelur disebut a) ovipar b) vivipar c) ovopar d) ovovivipar 6) Berikut ini adalah contoh kelompok hewan ovipar adalah a) ikan dan katak b) ikan dan kucing c) kuda dan katak d) ular dan hiu 7) hewan yang bereproduksi dengan tunas adalah a) semut dan rayap b) planaria c) hydra dan ubur-ubur d) lebah madu 8) Cara reproduksi hewan dengan membelah diri sehingga menjadi individu baru disebut a) tunas b) fragmentasi c) partenogenesis d) fertilisasi 9) matamorfosis sempurna terjadi pada hewan berikut ini, kecuali a) kupu-kupu b) nyamuk c) lalat d) capung 10) metamorfosis tidak sempurna terjadi jika tidak melalui fase a) pupa b) larva c) imago d) nimfa

Leaderboard

Visual style

Options

Switch template

Continue editing: ?