1) Ciri-ciri perjuangan pada periode pergerakan adalah a) Memperjuangkan tujuannya melalui organisasi b) Perjuangan bersifat kedaerahan c) Mengandalkan persenjataan d) Mengandalkan pemimpin tradisional e) Kemerdekaan bukan tujuan utama 2) Faktor internal yang mendorong munculnya nasionalisme bangsa Indonesia adalah a) Lahirnya sikap patriolisme b) Makin membaiknya taraf hidup rakyat pribumi c) Liberalisme dianut oleh pemerintah kolonial belanda d) Munculnya golongan cendekiawan e) Kemenangan jepang atas rusia pada perang rusia-jepang tahun 1905 3) salah satu faktor eksternal yang memengaruhi kebangkitan nasional di Indonesia adalah a) Refolusi Prancia 1789 b) Kemenangan Jepang atas Rusia 1905 c) Perjuangan rakyat Amerika atas Inggris d) Kemenangan Jepang atas negara sekutu e) Kemenangan sekutu atas negara Jepang 4) Tujuan Didirikannya Muhammadiyah oleh KH Ahmad Dahlan adalah a) membentuk mental perjuangan yang tangguh b) Memberikan motifasi bagi para pedangang c) Memajukan Agama Islam melalui pendidikan d) Memberi pendidikan politik bagi umat Islam yang terjajah e) Mengembangkan toleransi 5) Perana kaum wanita dalam pergerakan nasional Indonesia adalah a) Menuntut hak untuk mendapatkan pendidikan b) Menuntut Hak dipilih dan memilih c) Mempertinggi kedudukan sosial kaum wanita d) Memperjuangkan agar orang Indonesia mendapat kemerdekaan e) Menuntut hak mendapatkan pekerjaan 6) setelah perjuangan partai partai politik untuk memiliki hak dalam parlemen Hindia Belanda kandas partai partai tersebut kerja sama yang disebut a) Gerindo b) partindo c) parindra d) Isdv e) gapi 7) Untuk pertama kalinya,lagu'' Indonesia raya " Dikumandangkan di depan umum ketika a) proklamasi Kemerdekaan Indonesia b) peresmian bpupki c) Peristiwa rengas dengklok d) kongres pemuda 1 e) kongres pemuda 2 8) organisasi wanita yang muncul pasca Kongres perempuan I pada Desember 1928 adalah a) Perserikatan perempuan indonesia b) ikatan perempuan Indonesia c) Perhimpunan istri Indonesia d) Federasi perempuan bangsa e) Partai perempuan Indonesia 9) Informasi yang tidak tepat terkait partai komunis Indonesia atau PKI yaitu a) sebelumnya bernama partai komunis hindia b) Pki melancarkan pemberontakan di jawa tahun 1926 c) Akibat pemberontakan yang gagal,banyak tokoh pki yang dibuang ke digul papua d) alimin dan muso bergabung dengan pki tahun 1924 e) pki menerbitkan surat persatuan Indonesia di batavia 10) Berikut yang tidak berkaitan dengan organisasi budi utomo adalah a) diplopori mahasiswa stovia b) mayoritas anggota adalah priyayi jawa c) Moderat dan kooperatif dengan belanda d) organisasi berhaluan politik dan bersifat nasionalis e) bertujuan memajukan pendidikan dari kebudayaan

Pergerakan nasional

Leaderboard

Visual style

Options

Switch template

Continue editing: ?