1) Benua apakah yang memiliki wilayah terluas di dunia? a) Benua Amerika b) Benua Asia c) Benua Afrika d) Benua Eropa 2) Batas wilayah bagian utara benua asia adalah... a) Samudra Hindia b) Pegunungan Ural c) Samudra Arktik d) Samudra Pasifik 3) Negara berikut yang terletak di Benua Amerika adalah... a) Jepang b) Kanada c) Ethiopia d) Italia 4) Benua yang dikelilingi Samudra Selatan adalah... a) Afrika b) Autralia c) Antartika d) Eropa 5) Benua Eropa berbatasan dengan Pegunungan Ural di sebelah... a) Utara b) Selatan c) Timur d) Barat 6) Negara Indonesia berada di kawasan... a) Asia Selatan b) Asia Barat c) Asia Timur d) Asia Tenggara 7) Negara Australia, Fiji, dan Samoa berada di kawasan.... a) Benua Antartika b) Benua Australia c) Benua Amerika d) Benua Afrika 8) Benua Afrika berbatasan dengan Laut Merah di sebelah.... a) Barat b) Timur c) Selatan d) Utara 9) Benua yang tidak memiliki negara dan hanya digunakan sebagai lokasi riset adalah.... a) Eropa b) Australia c) Antartika d) Amerika 10) Benua manakah yang memiliki luas wilayah sekitar 42,5 juta km² a) Asia b) Amerika c) Australia d) Afrika

Leaderboard

Visual style

Options

Switch template

Continue editing: ?