1) Bilangan 24 manakah angka yang menempati nilai puluhan? a) 2 b) 4 c) 5 2) Angka 9 pada bilangan 39 menempati nilai tempat? a) Puluhan b) Ratusan c) Satuan 3) 1 puluhan + 8 satuan = a) 81 b) 18 c) 19 4) nilai tempat bilangan 86 adalah a) 8 satuan 6 satuan b) 8 puluhan 6 satuan c) 8 puluhan 6 ribuan 5) 6 Puluhan + 9 Satuan = a) 66 b) 68 c) 69 6) berapa nilai tempat dari jumlah kelereng tersebut? a) 2 Puluhan 9 Satuan b) 2 Puluhan 6 Satuan c) 2 Puluhan 8 Satuan 7) berapa nilai satuan dari bilangan tersebut? a) 4 b) 5 c) 6 8) aku adalah sebuah bilangan. angka 8 sebagai satuanku, dan angka 5 sebagai puluhanku. Bilangan berapakah aku? a) 58 b) 85 c) 56 9) Nilai tempat yang di tempati angka 2 adalah a) Ribuan b) Satuan c) Puluhan 10) 87 = ..... Puluhan + ..... Satuan. Angka yang tepat untuk mengisi titik-titik tersebut adalah a) 8 dan 9 b) 8 dan 8 c) 8 dan 7

Leaderboard

Visual style

Options

Switch template

Continue editing: ?