1) sendi putar dan sendi engsel ditujukan oleh nomor ..... a) 1 dan 4 b) 2 dan 3 c) 3 dan 4 d) 2 dan 4 2) Windu bersama teman-temannya bermain sepak bola di lapangan. Bola tendangan Windu mengenai kepala salah satu temannya. Untungnya dia tidak mengalami cidera karena manusia memiliki...untuk melindungi otak. a) sendi b) otot c) rangka badan d) rangka tengkorak 3) Beni ditugaskan Pak Guru untuk memilih bagian yang berfungsi untuk melindungi jantung dan paru-paru manusia. Beni seharusnya memilih bagian nomor... a) 1 b) 2 c) 3 d) 4 4) Sendi yang terdapat pada bahu dan lutut merupakan salah satu contoh dari... a) sendi mati b) sendi kaku c) sendi pelana d) sendi gerak 5) Gambar tersebut menunjukkan salah satu jenis otot yang terdapat pada tubuh manusia. Otot tersebut berfungsi untuk... a) memegang dan mengangkat benda b) mengedarkan sari makanan c) mengedarkan oksigen d) menggerakan jantung 6) Sistem saraf memiliki 3 fungsi utama seperti berikut, kecuali . . . . a) kewaspadaan b) menghubungkan c) mengatur d) menghentikan 7) Perhatikan ciri-ciri otot berikut ini ! Bentuknya ototnya gelondong, seperti potongan-potongan kayu. Bekerja tanpa kita sadari/tanpa diperintahkan. Terdapat pada saluran pencernaan, pembuluh darah, saluran pernapasan, dan sebagainya. Di atas merupakan ciri-ciri otot . . . . a) Polos b) lurik c) jantung d) paru-paru 8) Berikut adalah ciri-ciri otot pada gambar disamping , kecuali . . . . a) Bentuknya serabut seperti serabut kabel. b) Sering digunakan saat kita beraktivitas sehari-hari. c) Menempel pada rangka dan dapat dikendalikan secara sadar. d) Salah satunya terdapat di jantung. 9) Pusat kendali segala aktivitas kita berada di . . . . a) otak b) rangka c) tubuh d) gerak 10) Jaringan yang berperan dalam menghantarkan rangsangan dari seluruh tubuh ke otak maupun sebaliknya adalah . . . . a) pembuluh darah b) sistem saraf c) sistem peredaran darah d) sistem pernapasan

Leaderboard

Visual style

Options

Switch template

Continue editing: ?