1) Aturan atau pedoman yang mengatur perilaku manusia dalam kehidupan bermasyarakat disebut... a) Adat istiadat b) Norma c) Hukum d) Kebiasaan 2) Norma yang bersumber dari ajaran agama dan kepercayaan adalah... a) Norma kesusilaan b) b. Norma kesopanan c) c. Norma hukum d) d. Norma agama 3) Sanksi dari pelanggaran norma hukum berupa... a) Rasa malu b) Dikucilkan masyarakat c) Penjara atau denda d) Rasa bersalah 4) Contoh perilaku yang sesuai dengan norma kesopanan adalah... a) Melakukan ibadah dengan khusyuk b) Mengucapkan salam ketika bertemu c) Tidak mencuri barang orang lain d) Menolong orang yang kesusahan 5) Norma yang bersumber dari hati nurani manusia tentang baik dan buruk adalah... a) Norma agama b) Norma hukum c) Norma kesusilaan d) Norma kesopanan 6) Fungsi norma sebagai perekat sosial yang menyatukan anggota masyarakat disebut fungsi... a) Pengatur b) Pemersatu c) Pelindung d) Pengendali 7) Contoh sanksi dari pelanggaran norma kesusilaan adalah... a) Denda b) Penjara c) Rasa malu d) Hukuman fisik 8) Norma yang dibuat oleh lembaga berwenang dan memiliki kekuatan mengikat secara tertulis adalah... a) Norma agama b) Norma kesusilaan c) Norma kesopanan d) Norma hukum 9) Karakteristik norma yang menunjukkan bahwa norma dapat berbeda-beda di setiap masyarakat adalah... a) Bersifat mengikat b) Memiliki sanksi c) Bersifat relatif d) Dapat berubah 10) Karakteristik norma yang memiliki kekuatan yang mengharuskan individu untuk mematuhinya adalah... a) Bersifat mengikat b) Memiliki sanksi c) Bersifat relatif d) Dapat berubah

Leaderboard

Visual style

Options

Switch template

Continue editing: ?